Warganya Saling Bacok, Pemerintah Desa Sibanteng Menggelar Musyawarah

- Pewarta

Jumat, 4 Juni 2021 - 13:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABAR BOGOR – Akibat bersenggolan di jalan raya Leuwiliang saat mengemudi sepeda motor dua pemuda di bacok, tersangka pembacok atas nama Sandi dan korban pembacokan atas nama sarif dan Riri warga Kampung Sinar Jaya RT 03/04 Desa Sibanteng, Kecamatan Leuwisadeng, Kabupaten Bogor.

Namun pihak korban dan tersangka tidak memperkarakan persoalan tersebut, pasalnya sudah dilakukan musyawarah antar keluarga kedua belah pihak, sehingga menutup persoalan ranah hukum, pada Kamis, 3 Juni 2021.

“Alhamdulillah masing-masing pelaku dan korban sudah melakukan musyawarah mufakat, yang di tangani oleh muspika dan Kepala Desa. Alhamdulillah mereka semua sudah berdamai dan berjalan dengan kondusif,” ujar Waka Polsek Leuwiliang AKP Sudarsono.

Menurutnya, Kronologi yang di nilai sepele saat berkendara, dan ternyata tersangka beserta korban masih satu kampung.

“Sepele karena hanya di jalan saja, bersalip-salipan saja, tentunya setelah dilakukan musyawarah tidak ada proses hukum, namun tetap seandainya nanti kebelakang musyawarah ini tidak sesuai dengan musyawarah yang kondusif, kamtibmas akan tetap berjalan dengan hukum,” tutur dia.

Dengan kejadian seperti ini tentunya jangan sampe terulang kembali di kemudian hari, dan menjaga kondusifitas terhadap masyarakat.

“Tentunya dengan hal seperti ini jangan terulang kembali, dan menjaga kamtibmas dengan baik, sehingga wilayah kita aman dan kondusif,” singkat dia.

Berita Terkait

Baru Dilantik, Kapolresta Bogor Kombes Eko Prasetyo Bergerak Cepat Tumpas Lapak Obat Terlarang
Satnarkoba Polresta Bogor Kota Gerak Cepat, Warung Diduga Penjual Obat Keras Mendadak Tutup
Nekat! Penjual Obat Terlarang Berani Buka Lapak di Depan Kantor Kelurahan Kebon Kelapa
Ketua KANNI Kabupaten Bogor: Pelantikan Komisi Informasi Jabar 2024-2028 Tonggak Baru Keterbukaan Publik
Khusus untuk Mahasiswa, Media Online Ini Siap Bantu Terbitkan Artikel Tugas Kampus di Media Online
Dinas Sosial Kabupaten Bogor Salurkan Bantuan bagi Masyarakat Terdampak Bencana Alam di Desa Cikadu, Sukabumi
Posbakum KANNI Kawal Dugaan Penipuan Jual Beli Tanah, Rahman Lapor ke Polres Bogor
Didampingi Kuasa Hukum, Rahman Laporkan Penjual Tanah ke Polisi atas Dugaan Penipuan
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 15 Januari 2025 - 17:51 WIB

Baru Dilantik, Kapolresta Bogor Kombes Eko Prasetyo Bergerak Cepat Tumpas Lapak Obat Terlarang

Jumat, 3 Januari 2025 - 00:26 WIB

Satnarkoba Polresta Bogor Kota Gerak Cepat, Warung Diduga Penjual Obat Keras Mendadak Tutup

Senin, 23 Desember 2024 - 18:36 WIB

Ketua KANNI Kabupaten Bogor: Pelantikan Komisi Informasi Jabar 2024-2028 Tonggak Baru Keterbukaan Publik

Senin, 23 Desember 2024 - 07:26 WIB

Khusus untuk Mahasiswa, Media Online Ini Siap Bantu Terbitkan Artikel Tugas Kampus di Media Online

Kamis, 19 Desember 2024 - 10:05 WIB

Dinas Sosial Kabupaten Bogor Salurkan Bantuan bagi Masyarakat Terdampak Bencana Alam di Desa Cikadu, Sukabumi

Berita Terbaru