VIDEO: Prabowo Subianto Ungkap Nilai Kontrak Industri Pertahanan Indonesia Capai Belasan Miliar Dolar

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 8 Januari 2024 - 08:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABARNEWS.COM – Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto mengungkapkan bahwa di masa kepemimpinannya, industri pertahanan (indhan) dalam negeri mendapatkan keuntungan yang signifikan.

“Industri pertahanan mulai mendapat laba yang juga cukup terbesar,” kata Prabowo.

Prabowo menyampaikan usai melangsungkan debat ketiga capres yang digelar di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (7/1/2024) malam.

Selain itu, lanjut Prabowo, di bawah kepemimpinannya indhan Indonesia mampu mendapatkan kontrak yang nilainya paling besar sepanjang sejarah Republik Indonesia.

“Saya kira prestasi Kementerian Pertahanan sangat jelas bahwa di bawah kepemimpinan saya.”

“Industri pertahanan kita dalam negeri mendapat kontrak paling besar selama sejarah Republik Indonesia,” kata Prabowo.

“Mendekati 11 miliar dolar,” lanjut dia.

Saat menjabat sebagai menteri pertahanan, Prabowo menegaskan ada beberapa terobosan yang berhasil dilakukannya selama masa kepemimpinannya.

“Kita punya terobosan-terobosan banyak. Kita membangun 25 rumah sakit di seluruh Indonesia dalam kurun waktu masa kepemimpinan saya.”

“Kemudian kita membangun 4 fakultas di bidang sains, teknologi, engineering, matematika, fisika, kimia, biologi.”

“Kita punya terobosan di bidang air juga di bidang perbenihan,” ungkap Prabowo.***

Berita Terkait

Ulang Tahun, Megawati Beri Potongan Tumpeng ke Guntur, Boediono, Mahfud MD, dan Ganjar Pranowo
Pasangan Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan Menang hingga di Atas 60 Persen di Pilkada Jawa Barat 2024
Keunggulan Rudy-Ade di Pilkada di Pilkada Disambut Dukungan Sekber Wartawan Bogor
Prabowo Subianto Minta Pemenang Piilkada dan yang Kalah Saling Kerja Sama untuk Layani Rakyat
NasDem Tanggapi Bahlil Lahadalia Sebut Posisi Ketua MPR Hasil Pertukaran dengan Jumlah Menteri
Jadi Menteri Kabinet Prabowo Subianto, Veronica Tan: Semoga Saya Bisa Layani Masyarakat ke Depannya
Partai Demokrat Tanggapi Soal Kemungkinan PDIP Gabung ke dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo Subianto
Survei Indikator Sebut Sebanyak 73,3 Persen Publik Sepakat dengan Pembentukan Koalisi KIM Plus
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 25 Januari 2025 - 10:04 WIB

Ulang Tahun, Megawati Beri Potongan Tumpeng ke Guntur, Boediono, Mahfud MD, dan Ganjar Pranowo

Kamis, 28 November 2024 - 13:34 WIB

Pasangan Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan Menang hingga di Atas 60 Persen di Pilkada Jawa Barat 2024

Rabu, 27 November 2024 - 23:22 WIB

Keunggulan Rudy-Ade di Pilkada di Pilkada Disambut Dukungan Sekber Wartawan Bogor

Rabu, 27 November 2024 - 14:10 WIB

Prabowo Subianto Minta Pemenang Piilkada dan yang Kalah Saling Kerja Sama untuk Layani Rakyat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 10:07 WIB

NasDem Tanggapi Bahlil Lahadalia Sebut Posisi Ketua MPR Hasil Pertukaran dengan Jumlah Menteri

Berita Terbaru