Sering Dijadikan Transaksi Narkoba, Warga Candali Minta Tambah PJU

- Pewarta

Jumat, 25 Juni 2021 - 08:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rawan kejahatan : Jalan Candali-Rancabungur rawan kejahatan dan sering dijadikan transaski Narkoba./Dok.Diyon

Rawan kejahatan : Jalan Candali-Rancabungur rawan kejahatan dan sering dijadikan transaski Narkoba./Dok.Diyon

APAKABAR BOGOR – Jalan Rancabungur – Candali, Desa Candali, Kecamatan Rancabungur, yang dikelilingi perkebunanan kelapa sawit membuat jalan tersebut rawan kejahatan, kecelakaan dan transaksi narkoba.

Pantauan di lapangan Jalan penghubung menuju wilayah Kecamatan Kemang sangat gelap saat malam hari. Rimbunan pohon kelapa sawit menambah gelapnya jalan. Masyarakat sudah sering meminta penambahan PJU tapi belum ada tanggapan dari pihak terkait.

“Sudah lama gelap iya ngeri sekali kalau malam. Kalau saya sih asli warga sini jadi sudah biasa. Takutnya warga luar. Iya harapan saya ada penambahan PJU di sepanjang jalan candali ini pas nya di jalan yang banyak pohon kelapa sawitnya,” ujar Mantan Kades Mekarsari, Kecamatan Rancabungur Sulaiman kepada Apakabar Bogor. Kamis (24/6).

Ditempat yang sama, salah satu pengedara motor yang ditemui Sopian (34) mengatakan. Dirinya yang asli Desa Mekarsari sering melalui jalan ini. Menurutnya melalui jalan ini bisa memangkas waktu sampai setengah jam dibanding lewat Jalan Raya Rancabungur.

“Saya pulang kerja dari Depok biasa lewat jalan Dishun Desa Pabuaran. Dan melalui jalan candali terus sampai mekarsari. Kalau malam sangat gelap sekali. Saya bukan takut hantu yang saya takutkan sama orang jahat.”

“Pernah saya melihat pasangan muda mudi keluar di area kebun kelapa sawit. Entah mereka habis ngapain. Dan infonya banyak yang transaksi narkoba di jalan gelap itu,” tukasnya. (Diyon/Haidy)

APAKABAR MEDIA NETWORK mengajak kerjasama putra daerah yang berminat, untuk bersama-sama mengelola media kawasan desa atau kecamatan, contohnya seperti media Apakabarciampea.com. Hubungi WhatsApp kami: 0855-7777888.

Berita Terkait

Pemkab Bogor Melalui Dinsos Kabupaten Bogor Menyerahkan Bantuan Sosial kepada Masyarakat
Sebayak 670 Warga Terdampak Banjir yang Merendam Kabupaten Bogor Akibat Kali Pelayangan Meluap
Sebanyai 35 Unit Rumah di Kota/Kabupaten Bogor Alami Rusak Ringan, Gempa Bumi M4.1 Guncang Bogor
PT Antam Tbk UBPE Pongkor Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Salah Satunya Hibisc Fantasy, Inilah Daftar Perusahaan di Kawasan Puncak yang Resmi Disegel
BNPB Minta Mabes TNI Dukung Jembatan Bailey untuk Jembatan yang Rusak Akibat Banjir Bandang Cisarua
Wamen PU Minta Segera Tangani 6 Jembatan Putus Pascabanjir di Cisarua dengan Koordinasi Lintas Sektoral
Selamat dan Sukses atas Pelantikan Rudy Susmanto dan Ade Ruhandi Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bogor

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 09:59 WIB

Sebayak 670 Warga Terdampak Banjir yang Merendam Kabupaten Bogor Akibat Kali Pelayangan Meluap

Sabtu, 12 April 2025 - 06:18 WIB

Sebanyai 35 Unit Rumah di Kota/Kabupaten Bogor Alami Rusak Ringan, Gempa Bumi M4.1 Guncang Bogor

Selasa, 8 April 2025 - 16:49 WIB

PT Antam Tbk UBPE Pongkor Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 8 Maret 2025 - 11:13 WIB

Salah Satunya Hibisc Fantasy, Inilah Daftar Perusahaan di Kawasan Puncak yang Resmi Disegel

Selasa, 4 Maret 2025 - 13:25 WIB

BNPB Minta Mabes TNI Dukung Jembatan Bailey untuk Jembatan yang Rusak Akibat Banjir Bandang Cisarua

Berita Terbaru