Selain Mendorong Ketahanan Pangan, Ini Yang Menjadi Perhatian Komisi II DPRD

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 12 Februari 2021 - 10:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lukmanudin Ar - Rasyid Anggota DPRD Komisi II Kabupaten Bogor./Dok.Apakabarciampea.com./Ipay

Lukmanudin Ar - Rasyid Anggota DPRD Komisi II Kabupaten Bogor./Dok.Apakabarciampea.com./Ipay

APAKABAR CIAMPEA – Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kabupaten Bogor, dari pusat terealisasi sebanyak 18.000 tahap pertama, dari 28.000 usulan, dengan jumlah total usulan yang diusulkan Dinas UMKM sebanyak 30.000.

Yang kemudian didorong oleh Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bogor, dari 18.000 penerima manfaat Sekretaris Komisi II Lukmanudin Ar-Rasyid (F – PKB) menyampaikan realisasi anggarannya, setelah mengikuti Reses DPRD II 2020 – 2021, di Ciampea, Kamis, 11 Februari 201.

“Kalau 18 ribu UMKM sudah dibantu, kita kali saja satu umkm nya Rp.2.400.000,-, maka perputaran uang UMKM di Kabupaten Bogor kurang lebih sekitar Rp. 43.200.000.000,-,” katanya.

Ketidaktepatan sasaran bantuan UMKM Kabupaten Bogor, masih menjadi persoalan yang dikhawatirkan Lukmanudin Ar-Rasyid, hingga butuh kontrol dari semua pihak.

“Belum lagi kepedulian Bupati Bogor, terhadap sektor UMKM dengan menyalurkan bantuan jauh lebih besar sejumlah Rp. 5.000.000 / penerima yang disalurkan melalui bank BTB , siapa saja yang mendapatkan nya, kami sampai hari ini belum mengetahui, makanya silahkan cek di Kecamatan Ciampea ada berapa UMKM yang dibantu oleh Pemerintah Pusat dan berapa dari Kabupaten,” ungkapnya.

Ia pun meminta untuk mengecek bantuan UMKM yang diterima, semoga tepat sasaran, karena khawatirnya sasarannya tidak tepat, penyampaian eduksi kepada UMKM.

“Bantuan yang diterima menjadi bantuan produktif, sebagai bantuan modal usaha sehingga dapat mengembangkan usahanya, yang kita khawatirkan bantuan yang diturunkan menjadi konsumtif,” harap Lukman.

Berita Terkait

Ulang Tahun, Megawati Beri Potongan Tumpeng ke Guntur, Boediono, Mahfud MD, dan Ganjar Pranowo
Pasangan Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan Menang hingga di Atas 60 Persen di Pilkada Jawa Barat 2024
Keunggulan Rudy-Ade di Pilkada di Pilkada Disambut Dukungan Sekber Wartawan Bogor
Prabowo Subianto Minta Pemenang Piilkada dan yang Kalah Saling Kerja Sama untuk Layani Rakyat
NasDem Tanggapi Bahlil Lahadalia Sebut Posisi Ketua MPR Hasil Pertukaran dengan Jumlah Menteri
Jadi Menteri Kabinet Prabowo Subianto, Veronica Tan: Semoga Saya Bisa Layani Masyarakat ke Depannya
Partai Demokrat Tanggapi Soal Kemungkinan PDIP Gabung ke dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo Subianto
Survei Indikator Sebut Sebanyak 73,3 Persen Publik Sepakat dengan Pembentukan Koalisi KIM Plus
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 25 Januari 2025 - 10:04 WIB

Ulang Tahun, Megawati Beri Potongan Tumpeng ke Guntur, Boediono, Mahfud MD, dan Ganjar Pranowo

Kamis, 28 November 2024 - 13:34 WIB

Pasangan Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan Menang hingga di Atas 60 Persen di Pilkada Jawa Barat 2024

Rabu, 27 November 2024 - 23:22 WIB

Keunggulan Rudy-Ade di Pilkada di Pilkada Disambut Dukungan Sekber Wartawan Bogor

Rabu, 27 November 2024 - 14:10 WIB

Prabowo Subianto Minta Pemenang Piilkada dan yang Kalah Saling Kerja Sama untuk Layani Rakyat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 10:07 WIB

NasDem Tanggapi Bahlil Lahadalia Sebut Posisi Ketua MPR Hasil Pertukaran dengan Jumlah Menteri

Berita Terbaru