Anak Usaha Krakatau Steel Gandeng Melchers untuk Pengembangan Pelabuhan

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 26 November 2021 - 10:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PT Krakatau Bandar Samudera menggandeng PT Melchers Melindo Indonesia, dalam upaya pengembangan pelabuhan KIP. /Dok. Krakatau Bandar Samudera

PT Krakatau Bandar Samudera menggandeng PT Melchers Melindo Indonesia, dalam upaya pengembangan pelabuhan KIP. /Dok. Krakatau Bandar Samudera

APAKABAR CIAMPEA– PT Krakatau Bandar Samudera (PT KBS) yang mengoperasikan Krakatau International Port (KIP), menggandeng PT Melchers Melindo Indonesia, mitra dari Hamburg Port Consulting, dalam upaya pengembangan pelabuhan KIP.

Hal ini dilakukan, sekaligus untuk emantapkan posisi sebagai pelabuhan curah berkelas international.

CEO Krakatau International Port (KIP), Akbar Djohan mengatakan dengan target peningkatan kapal yang singgah dari 800 menjadi 5.000 kapal/tahun pada tahun 2026 di Pelabuhan KIP.

Hal tersebut tentunya pengembangan fasilitas infrastruktur dan suprastruktur KIP menjadi hal yang sangat penting.

“Untuk Pengembangan fasilitas infrastruktur dan suprastruktur KIP agar lebih maksimal, KIP mengambil langkah menggandeng PT MMI untuk memastikan pengembangan ini dapat berjalan dengan baik,” ungkap Akbar di wisma Baja pada Kamis, 25 November 2021.

Akbar mengatakan KIP menggandeng PT MMI untuk mendampingi agar bisa memastikan pengembangan ini berjalan maksimal, sejak proses studi kelayakan, proses pendanaan sampai implementasi pengembangan tersebut.

“Upaya KIP ini juga untuk menangkap potensi pasar yang ada di Selat Sunda, sebuah langkah yang tentu tidak main-main.”

Berita Terkait

PPN 12 Persen Hanya untuk Barang Mewah, Begini Respons Masyarakat Terkait Keputusan Prabowo Subianto
Hingga 31 Januari 2025, Persrilis.com Beri Diskon 50 Persen di 150+ Portal Berita Jaringan Sapulangit Media
Pusatsiaranpers.com Pasarkan Placement Publikasi Press Release Super Hemat di 500+ Media Online
Hanya dengan Rp5 Juta, Anda Bisa Memiliki Media Online Sendiri dengan Tampilan Keren Seperti Media Ini
Pemerintah Ungkap Alasan Gapoktan Harus Bertransformasi Menjadi Koperasi dalam Penyaluran Pupuk Subsidi
Termasuk Teknologi MLFF, Pemerintah Indonesia Kaji Teknologi Tol yang Efektif, Efisien dan Terbaik
Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Bogor Dukung Transformasi Koperasi Sekber Wartawan Bogor
Momen Sri Mulyani saat Kedinginan di London, Prabowo Subianto Beri Perhatian: Pakai Mantel, Nanti Sakit!
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 1 Januari 2025 - 12:42 WIB

PPN 12 Persen Hanya untuk Barang Mewah, Begini Respons Masyarakat Terkait Keputusan Prabowo Subianto

Rabu, 18 Desember 2024 - 17:50 WIB

Hingga 31 Januari 2025, Persrilis.com Beri Diskon 50 Persen di 150+ Portal Berita Jaringan Sapulangit Media

Minggu, 8 Desember 2024 - 12:02 WIB

Pusatsiaranpers.com Pasarkan Placement Publikasi Press Release Super Hemat di 500+ Media Online

Senin, 2 Desember 2024 - 13:34 WIB

Hanya dengan Rp5 Juta, Anda Bisa Memiliki Media Online Sendiri dengan Tampilan Keren Seperti Media Ini

Sabtu, 30 November 2024 - 09:26 WIB

Pemerintah Ungkap Alasan Gapoktan Harus Bertransformasi Menjadi Koperasi dalam Penyaluran Pupuk Subsidi

Berita Terbaru