BPBD Kabupaten Bogor dan Warga Bersihkan Sisa Puing Kebakaran Ponpes di Cibuntu

Avatar photo

- Pewarta

Minggu, 7 Februari 2021 - 05:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BPBD Kabupaten Bogor dan Warga bersihkan Puing - puing sisa Kebakaran Ponpes di Cibuntu./Dok.Apakabarciampea./Faisal

BPBD Kabupaten Bogor dan Warga bersihkan Puing - puing sisa Kebakaran Ponpes di Cibuntu./Dok.Apakabarciampea./Faisal

APAKABAR CIAMPEA – BPBD Kabupaten Bogor dan BNPB bersama jajaran TNI Koramil, Polsek Ciampea serta warga setempat membantu proses pembersihan puing – puing kebakaran yang terjadi di Pondok Pesantren Raudlatul Ulum. Jum’at malam 5 Februari 2021.

Dede Armansyah, Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Bogor mengatakan sejak pukul 08.00 WIB pihaknya dan dibantu TNI dan Polisi serta warga setempat mulai membersihkan puing-puing hasil kebakaran.

“Membersihkan sisa kebakaran semalam, kami bersama BNPB dan pihak TNI, Polisi juga turut membantu serta warga disekitar,” ungkapnya.

10 Personil dikerahkan dalam proses pembersihan sisa kebakaran. Material sisa kebakaran ini sebagian dibuang dan sebagian ada yang digunakan.

Ditempat yang sama, Ustadz Abdul Muits, mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang turut membantu proses pemadaman sampai dengan memberikan bantuan materi dan moral.

“Hari ini dari BPBD, Koramil ,Polsek Ciampea dan Warga membantu membersihkan puing – puing bangunan pasca kebakaran, saya atas nama pimpinan pondok pesantren sangat berterima kasih kepada semua pihak yang telah sigap membantu,”pungkasnya.(Haidy)

Berita Terkait

Salah Satunya Hibisc Fantasy, Inilah Daftar Perusahaan di Kawasan Puncak yang Resmi Disegel
BNPB Minta Mabes TNI Dukung Jembatan Bailey untuk Jembatan yang Rusak Akibat Banjir Bandang Cisarua
Wamen PU Minta Segera Tangani 6 Jembatan Putus Pascabanjir di Cisarua dengan Koordinasi Lintas Sektoral
Selamat dan Sukses atas Pelantikan Rudy Susmanto dan Ade Ruhandi Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bogor
Pemimpin Baru, Tantangan Lama: KANNI Kabupaten Bogor Soroti Isu Penting
Selamat dan Sukses atas Pelantikan Rudy Susmanto dan Ade Ruhandi Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bogor
Dinas Soisal Kabupaten Bogor Mengucapkan Selamat dan Sukset dilantiknya Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bogor
Turnamen Biliar PWI Kota Bogor Satukan Forkopimda dan Insan Pers
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 11:13 WIB

Salah Satunya Hibisc Fantasy, Inilah Daftar Perusahaan di Kawasan Puncak yang Resmi Disegel

Selasa, 4 Maret 2025 - 13:25 WIB

BNPB Minta Mabes TNI Dukung Jembatan Bailey untuk Jembatan yang Rusak Akibat Banjir Bandang Cisarua

Selasa, 4 Maret 2025 - 12:02 WIB

Wamen PU Minta Segera Tangani 6 Jembatan Putus Pascabanjir di Cisarua dengan Koordinasi Lintas Sektoral

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:00 WIB

Selamat dan Sukses atas Pelantikan Rudy Susmanto dan Ade Ruhandi Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bogor

Kamis, 20 Februari 2025 - 16:58 WIB

Pemimpin Baru, Tantangan Lama: KANNI Kabupaten Bogor Soroti Isu Penting

Berita Terbaru